Pertandingan antara Intermilan dan Roma pada Liga Itali Seri A ini akan berjalan seru. Saat ini Intermilan dalam kondisi yang bagus, kedua tim ini akan mengincar poin kemenangan pada pertandingan nantinya. Sedangkan Tim Roma pastinya sudah siap untuk menghadapi tim Intermilan. Pelatih tim Roma sudah mempersiapkan pemain terbaiknya dikandang lawan nantinya.
Tim Roma memperoleh hasil yang sangat bagus pada lima pertandingan terakhirnya, terutama saat menghadapi tim Bologna dengan perolehan hasil skor 5 – 0. Maka dalam menghadapi tim Intermilan nanti, tidak menjadi masalah bagi tim Roma. Sementara tim Intermilan dari lima pertandingan terakhirnya memang tidak pernah terkalahkan, hanya berhasil di tahan imbang lawannya.
Kedua tim ini sama-sama dalam kondisi performa yang baik, bisa jadi dipertandingan nantinya akan mendapatkan hasil imbang. Karena kedua tim sama-sama mengincar poin penuh dan sudah mempersiapkan diri pada pertandingan nantinya.
Bila dilihat dari head to head kedua tim, tim Roma yang lebih diunggulkan karena berhasil meraih kemenangan sebanyak empat kali dan hasil seri satu kali. Namun tim Intermilan pastinya tidak akan pasrah begitu saja, tim Intermilan akan memberikan penampilan terbaiknya di pertandingan nanti.
Head to Head Intermilan vs Roma:
18 Apr 2013 Intermilan 2 – 3 Roma (COI)
24 Jan 2013 Roma 2 – 1 Intermilan (COI)
21 Jan 2013 Roma 1 – 1 Intermilan (SEA)
03 Sep 2012 Intermilan 1 – 3 Roma (SEA)
05 Feb 2012 Roma 4 – 0 Intermilan (SEA)
5 Pertandingan Terakhir Intermilan:
29 Sep 2013 Cagliari 1 – 1 Intermilan (SEA)
27 Sep 2013 Intermilan 2 – 1 Fiorentina (SEA)
22 Sep 2013 Sassuolo 0 – 7 Intermilan (SEA)
14 Sep 2013 Intermilan 1 – 1 Juventus (SEA)
02 Sep 2013 Catania 0 – 3 Intermilan (SEA)
5 Pertandingan Terakhir Roma:
30 Sep 2013 Roma 5 – 0 Bologna (SEA)
26 Sep 2013 Sampdoria 0 – 2 Roma (SEA)
22 Sep 2013 Roma 2 – 0 Lazio (SEA)
17 Sep 2013 Parma 1 – 3 Roma (SEA)
01 Sep 2013 Roma 3 – 0 Hellas Verona (SEA)
Prediksi Squad Formasi Dan Susunan Pemain Utama Intermilan vs Roma:
Intermilan (5-3-2): L.Maniero (Kiper), Jonathan(Bek), Juan (Bek), C.Chivu (Bek), Wallace (Bek), W.Samuel (Bek), F.Guarin (Gelandang), S.Taider (Gelandang), P.Olsen (Gelandang), M.Icardi (Striker), D.Milito (Striker).
Roma (4-3-3): Julio Sergio (Kiper), Dodo (Bek), Maicon (Bek), Leandro Castan (Bek), T.Jedvaj (Bek), Marquinho (Gelandang), A.Florenzi (Gelandang), Taddei (Gelandang), G.Caprari (Striker), F.Totti (Striker), M.Destro (Striker).
PREDIKSI SKOR INTERMILAN VS ROMA ADALAH 3 – 2.
0 comments: